Yaya Ungkap Fakta Kenapa PERSIB “LOYO” Di Putaran 1 ISC A 2016

Yaya Ungkap Fakta Kenapa PERSIB " LOYO" Di Putaran 1 ISC A 2016

Yaya Ungkap Fakta Kenapa PERSIB ” LOYO” Di Putaran 1 ISC A 2016

www.maungbandung.com : Pelatih fisik PERSIB, Yaya Sunarya menilai kondisi fisik penggawa Maung Bandung masih belum maksimal di putaran pertama Torabika Soccer Championship (TSC) A 2016 yang sudah berakhir pada pekan lalu.

Yaya Ungkap Fakta Kenapa PERSIB “LOYO” Di Putaran 1 ISC A 2016

Yaya melihat, pada pertandingan terakhir putaran pertama kontra Arema Cronus (27/8/2016), penurunan kondisi fisik Atep dan kawan-kawan sangat terlihat terutama di babak kedua. Hal itu menjadi salah satu bahan evaluasi bagi tim pelatih sebelum mengarungi putaran kedua.

“On target shoot di babak pertama (kontra Arema) lebih banyak di babak pertama dibanding babak kedua,” ujar Yaya ditemui di Mes Persib, Jalan Ahmad Yani, Kota Bandung, Jumat (2/9/2016).

Yaya juga menuturkan untuk BERITA PERSIB, penuruanan kondisi fisik pemain cukup berpengaruh terhadap jalannya pertandingan. Sehingga sebelum melakoni laga perdana putaran kedua kontra Sriwijaya FC, Sabtu (10/9/2016), pihaknya akan menggenjot fisik pasukannya.

“Para pemain cenderung menurunkan tempo atau irama permainan. Itu juga dampak dari penurunan fisik,” jelas Yaya.

Loading...

Leave a Reply